Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

TENAGA PEMBENTUK MUKA BUMI

Muka bumi terbentuk dari dua jenis tenaga yaitu meliputi tenaga endogen dan eksogen. Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi sedangkan tenaga eksogen adalah tenaga yang berasal dari luar bumi, untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tulisan di bawah ini : 1. Tenaga endogen Tenaga endogen merupakan dinamika di dalam litosfer sebagai akibat fisika dan kimia berupa tekanan terhadap lapisan lapisan batuan pembentuk litosfer atau aktivitas magma. Tenaga endogen berupa tekanan yang arahnya vertikal dapat mengakibatkan tonjolan di permukaan bumi seperti kubah sedangkan arahnya mendatar mengakibatkan lipatan-lipatan di muka bumi selain lipatan juga dapat menyebabkan patahan dan sesar. Secara umum tenaga endogen dibagi menjadi tiga, yaitu : a. Tektonisme Merupakan Tenaga dari dalam bumi yang mengakibatkan perubahan letak atau perubahan bentuk kulit bumi sebagaimana kita tahu bahwa permukaan bumi terbentuk dari lapisan bumi atau lapisan batuan yang disebut dengan kerak atau lit

Persebaran Fauna di Dunia

Bumi memiliki karakteristik yang berbeda- beda sehingga jenius tumbuhan dan hewan yang ada di muka bumi juga berbeda- beda. Karakteristik lahan yang berpengaruh terhadap persebaran flora dan fauna di muka bumi beragam. Pada artikel ini akan dikaji tentang persebaran fauna di dunia yaitu sebagai berikut : 1. Region Neartik Adalah kawasan atau region yang terletak di belahan bumi utara, negara yang tergabung dalam region tersebut adalah Kanada, Greenland dan Amerika Bagian Utara. Hewan yang terdapat pada kawasan tersebut memiliki nama yang tidak begitu kita dengar di Indonesia dan bahkan kita jarang sekali menemukannya di Indonesia, misalnya Salamander, Byson, Karibau (rusa kutub), muskox dan mockingnbird. 2. Region Neotropik Merupakan region fauna yang terlampat di ekiator hingga bumi bagian selatan, iklim pada kawasan tesebut meliputi iklim tropis dan sub tropis. Region ini meliputi sebagian besar Meksiko, Brazil, Argentina dan batak lagi negara yang berada di a

KLASIFIKASI IKLIM MATAHARI

Menurut klasifikasi iklim matahari, permukaan bumi dibagi menjadi empat daerah, yaitu iklim tropis, subtropis, sedang, dan iklim kutub. Dasar klasifikasi iklim matahari adalah banyaknya sinar matahari (intensitas cahaya) yang diterima oleh bumi. Dasar lain yang digunakan adalah kedudukan atau posisi matahari terhadap bumi. Berdasarkan teori, semakin jauh letak sebuah tempat dari garis khatulistiwa maka semakin sedikit sinar matahari yang diterima. Sebaliknya semakin dekat letak sebuah tempat dari garis khatulistiwa, maka semakin banyak pula sinar matahari yang akan diperoleh.             Kedudukan/Posisi Matahari Dalam setahun, matahari menduduki posisi yang berbeda-beda,yaitu : • Peredaran matahari pada garis khatulistiwa 21 Maret • Pada garis balik utara 21 Juni • Pada garis khatulistiwa 23 September • Pada garis balik selatan 22 Desember Iklim matahari dapat dibagi menjadi beberapa musim, yaitu: 1.       Iklim Tropis Daerah yang beriklim tropis terletak di 0

KLASIFKASI IKLIM KOPPEN

Dasar klasifikasi iklim Koppen ini adalah curah hujan dan suhu udara. Klasifikasi iklimnya adalah sebagai berikut. Iklim A Iklim A adalah iklim hujan tropis. Iklim A ini ditandai oleh suhu bulan terdinginnya yang lebih dari 18 ˚ C dan memiliki curah hujan tahunan tinggi. Iklim B Iklim B ini disebut juga iklim kering atau iklim gurun. Iklim ini ditandai adanya jumlah curah hujan yang lebih kecil dibanding penguapan. Terdiri dari dua subtipe, yaitu sebagai berikut : 1.         Iklim Stepa (BS) Daerah yang bertipe iklim BS ini adalah daerah setengah kering ( semi arid). Curah hujannya di lintang rendah adalah 380-760mm per tahun. 2.         Iklim Padang Pasir (BW) Daerah yang termasuk kedalam kelompok iklim BW adalah daerah kering ( arid) yang memiliki curah hujan kurang dari 250 mm per tahun. Iklim C Iklim C disebut juga iklim sedang basah atau sedang. Ciri iklim ini adalah suhu bulan terdinginnya mencapai -3˚C sampai dengan -18˚C. Iklim ini ada tiga subtipe, yaitu: iklim Cs dise